Berdasarkan hasil rapat koordinasi akademik tentang Pelaksanaan Semester Antara Tahun Akademik 2020/2021, disampaikan beberapa hal sebagai berikut:
- Pendaftaran dan Pembayaran Biaya Kuliah Semester Antara Tahun Akademik 2020/2021 dilaksanakan 04 Juni – 12 Juni 2021;
- Pengisian Kartu Rencana Studi (KRS) dan Konsultasi Penasehat Akademik Semester Antara Tahun Akademik 2020/2021 dilaksanakan 04 Juni – 13 Juni 2021;
- Perkulihaan Semester Antara Tahun Akademik 2020/2021 dilaksanakan 14 Juni – 06 Agustus 2021;
- Ujian Akhir Semester Antara Tahun Akademik 2020/2021 dilaksanakan 09 Agustus – 13 Agustus 2021;
- Penyerahan/penginputan Nilai Akhir Semester Antara Tahun Akademik 2020/2021 dilaksanakan 10 Agustus – 14 Agustus 2021
Surat Pemberitahuan Semester Antara [Download]
KRS Semester Antara dan Surat Pernyataan [Download]