July 2020

Month

BIOma– Himpunan Mahasiswa Jurusan Biologi FMIPA UNM bersama BKMB-nya telah mengadakan aksi sosial di tengah pandemi COVID-19 yang dinamai “Himabio Charity”. Kegiatan ini berupa membagikan sembako ke beberapa daerah diantaranya 4 daerah di Sulawesi Selatan yaitu Makassar, Pinrang, Luwu dan Bone dan 1 daerah di Sulawesi Barat yaitu Polewali Mandar. HIMABIO CHARITY ini berlangsung dua tahap...
Read More
Disampaikan kepada seluruh mahasiswa Jurusan Biologi FMIPA UNM yang akan melaksanakan PPL pada Semester Ganjil 2020/2021 bahwa pendaftaran PPL 2 akan dibuka pada 13 Juli 2020 – 03 Agustus 2020. Berikut informasi lengkap terkait PPL 2 : PPL UNM (Catatan : Blanko dibuat sesuai dengan format yang disediakan)
Read More
Sesuai dengan kebijakan dari Kementrian dan Kebudayaan terkait dampak pandemi Covid-19 yakni tentang Ketentuan Penyesuaian dan Bantuan UKT/SPP mahasiswa, maka Universitas Negeri Makassar mengeluarkan kebijakan yakni Bantuan UKT Bagi Mahasiswa UNM. Bantuan ini diperuntukkan untuk mahasiswa UNM pada jenjang Diploma Tiga, Diploma Empat, dan Sarjana. Bantuan UKT/SPP Mahasiswa ini diberikan untuk pembayaran UKT/SPP satu semester...
Read More
Program Studi Biologi kembali memperoleh akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) dengan nomor SK: 3692/SK/BAN-PT/AK-PPJ/S/VI/2020 berlaku sejak tanggal 28 Juni 2020 sampai dengan 28 Juni 2025 . Kabar ini diterima pihak Program Studi Biologi langsung dari Kepala Unit Penjamain Mutu Universitas Negeri Makassar, Dr. Arsad Bahri, S.Pd., M.Pd., pada Kamis 2...
Read More
Translate »